Thursday, April 25, 2024
spot_img
HomeHealth5 Kebiasaan Buruk Sering Dilakukan Saat Haid, Ladies Wajib Tahu

5 Kebiasaan Buruk Sering Dilakukan Saat Haid, Ladies Wajib Tahu

  • Kurang memperhatikan siklus menstruasi

Ladies perlu memahami seperti apa catatan dari siklus menstruasi yang mana harus diperhitungkan agar mengetahui periode menstruasi.

Dari membuat catatan siklus menstruasi dapat memberi manfaat yakni bisa melacak periode menstruasi hingga volume darah dan tingkatan rasa sakit hingga nantinya mempermudah proses konsultasi bersama dokter.

Baca Juga : Michelin Akan Pakai Proses Daur Ulang Ban Memakai Air, yuk Simak Informasinya

  • Banyak minum kopi

Perhatikan juga para ladies bahwa terlalu banyak minum kopi memberi efek kurang baik pada saat haid.

Beberapa studi juga memperkirakan mencapai 30 persen peningkatan risiko PMS terjadi karena konsumsi kopi berlebihan.

  • Tidak memperhatikan kebersihan tangan

Menjadi faktor penting bahwa menjaga kebersihan tangan mampu melindungi miss V dari paparan bakteri yang bisa dijumpai sepanjang hari.

Tetap cuci tangan menggunakan sabun antiseptik secara benar meskipun tangan terlihat tetap bersih.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments