Thursday, November 21, 2024
spot_img
HomeNewsProses Pemberian BLT BBM Capai 95,9 Persen, Berikut Informasinya

Proses Pemberian BLT BBM Capai 95,9 Persen, Berikut Informasinya

INAKINI.COM – Pemerintah memberikan bantuan sosial kepada masyarakat yang terdampak akibat kenaikan harga BBM.

Tujuan pemberian BLT tersebut diharapkan bisa membantu masyarakat untuk tetap menjaga daya belinya.

Selain itu pemberian BLT tersebut juga menjadi satu pengalihan subsidi bahan bakar minyak.

Presiden RI Joko Widodo telah menyampaikan dari penyaluran bantuan langsung tunai BBM sudah mencapai angka 95.9 persen.

Baca Juga : KAI Pasang Solar Panel di Stasiun dan Perkantoran, Apa Latar Belakangnya?

“BLT BBM realisasi sampai hari ini sudah 19.7 juta penerima manfaat. Artinya sudah 95.9 persen sudah hampir selesai,” kata Presiden setelah meninjau penyerahan bantuan sosial di Kantor Pos Baubau, Sulawesi Tenggara, pada Selasa 27 September 2022.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments