Friday, November 22, 2024
spot_img
HomeFinanceTidak Perlu Panik, Cara Hadapi Ancaman Resesi Ekonomi di Tahun 2023

Tidak Perlu Panik, Cara Hadapi Ancaman Resesi Ekonomi di Tahun 2023

  • Investasi dan Menabung

Sebisa mungkin Anda bisa membuat konsep investasi dan menabung sebagai sumber penghasilan tambahan.

Menabung dan investasi untuk hadapi terjadinya resesi adalah konsep utama untuk memperkuat fondasi keuangan Anda.

Maka dari itu menabung lebih banyak dari biasanya untuk dana darurat adalah keputusan yang tepat.

Baca juga : Belum Kantongi Izin, Pemkot Jogja Minta Penyelenggara Tugu Jogja Expo Hentikan Aktivitasnya

  • Selalu Mengelola Pos Keuangan

Pada dasarnya mengelola pos keuangan adalah kunci penting untuk menekan pengeluaran. Sebisa mungkin pisahkan mana kebutuhan pokok dan keinginan.

Sehingga pengelolaan pos keuangan ini bisa dikatakan lebih bijak terutama dalam membelanjakannya untuk berbagai keperluan.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments