“Tapi saya bangga pada diri saya sendiri mampu memiliki pegawai ribuan jumlahnya dan banyak juga yang sudah S1, S2, dan S3 jadi karyawan saya. Bagi saya itu sudah lebih dari naik kelas. Mampu eksis di usia yang tidak muda lagi sampai sekarang. Masih berkarya album ada, off air kencang, program milik sendiri juga dimana-mana, bisnis banyak kokoh berdiri semua. Bagi saya itu sudah membuat saya naik tangga dikelas lebih baik,†kata Inul.
Baca Juga : Tingkatkan Kenyamanan, PT KAI Beri Fasilitas Baru, Simak Deretannya
Tanggapan Inul Daratistai tersebut juga mencakup dari penampilannya sebagai juri dan memilih MNCTV untuk menilai kandidat dari KDI 2022.
“Kamu bilang aku turun kelas?? kamu kurang cerdas deh. Seusia bunda begini urusan naik kelas sudah nomor sekian. Komentarmu yang ga asyik ini, bukannya membuat TV atau kurangnya dimana dan mereka jadi terus belajar lebih baik,†kata Inul Daratista.