Friday, March 29, 2024
spot_img
HomeNewsPresiden Jokowi Anggap Kebutuhan Mesin Pertanian Dapat Tekan Kerugian di Sektor Pangan

Presiden Jokowi Anggap Kebutuhan Mesin Pertanian Dapat Tekan Kerugian di Sektor Pangan

INAKINI.COM – Presiden Jokowi melihat bahwa penggunaan mesin Combine Harvester atau disebut sebagai pemanen kombinasi mampu menekan kerugian di sektor pangan.

Tidak hanya itu, Presiden Jokowi juga menganggap bahwa teknologi tersebut bisa menambah produktivitas sektor pertanian.

Bisa dikatakan adanya mesin canggih di sektor pertanian membuat dari setiap kerugian sektor pangan bisa ditekan kembali.

“Kalau kita mau produktif, food loss dari setiap produksi bisa ditekan, satu-satunya pakai ini combine harvester ini,” kata Jokowi dilansir dari halaman Antara pada Senin 22 Agustus 2022.

Presiden Jokowi juga menambahkan adanya tingkat food loss cukup tinggi mencapai 12-13 persen seharusnya dapat ditekan dengan adanya teknologi tersebut.

Baca Juga : Kemenkes Konfirmasi Kasus Monkeypox Pertama di Indonesia

Jokowi juga menganggap bahwa mesin pemanen kombinasi bisa memotong kurang lebih enam sampai 7 persen di dalam food loss sebuah produksi.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments