Saat ini pertama kalinya PBB juga perlu mengambil tindakan cepat untuk mengantisipasi persebaran dari wabah monkeypox.
“Kami memiliki wabah yang telah menyebar ke seluruh dunia dengan cepat melalui mode penularan baru yang kami pahami terlalu sedikit dan yang memenuihi kriteria dalam peraturan kesehatan internasional,†kata Tedros.
“Saya tahu ini bukan proses yang mudah atau langsung dan ada perbedaan pandangan di antara para anggota komite,†kata Tedros.
Adanya kondisi darurat inilah membuat WHO perlu meningkatkan poin tingkat kewaspadaan tertinggi WHO, tetapi dari sisi perhitungan yang semuanya diperhatikan dari sebuah penyakit sangat menular ataupun mematikan.
Pihak Kepala Kedaruratan WHO, Dr. Michael Ryan juga mengatakan Direktur Jenderal WHO telah membuat keputusan dalam memasukkan cacar monyet ke dalam kategori darurat kesehatan global sehingga dari status tersebut memberi dampak terhadap fokus dari sebagain besar komunitas global untuk menganggap cacar monyet sebagai wabah serius saat ini.