INAKINI.COM – Jagad media sosial digemparkan oleh sebauh pernyataan dari akun @jinggaarshabidari yang mana hampir sama mendapatkan perlakuan tidak sopan dengan kedok endorsement deal dengan brand yang menawarkan produk lengging.
Pada awalnya dari pengguna TikTok @jinggaarshabidari memberi pernyataan bahwa ada praktik tawaran endorse dengan modus pelecehan seksual sehingga mendorong dari warganet agar lebibh hati-hati terhadap penawaran endorse.
Modus awal ada chat yang masuk di dalam akun @jinggaarshabidari yang mana di awalnya terlihat janggal sehingga ada rasa hati-hati secara tiba-tiba hingga langsung melakukan beberapa pengiriman pesan.
Baca Juga : KAI Hadirkan Diskon Tiket Hingga 60% Dan Tarif Promo KA Lebaran
Rasa curiga kembali semakin kuat ketika dari bio akun tersebut memang terlihat janggal karena mencantumkan tautan sebuah agensi model memabuat lebih mudah dilakukan dan dipastikan validasinya.
Tetapi dari beberapa penawaran chat dengan modus endorse tersebut semakin kuat karena ada nilai kontrak 1 tahun dengan pembayaran 400 juta.
Pastinya nilai 400 juta tersebut masih terbilang sangat tinggi dan tidak menyebutkan nama pengirim chat tersebut.
Sedangkan dari nama yang disebutkan tidak memiliki akun Instagram sehingga menambah kejanggalan. Selain itu ada beberapa penawaran lanjutan dimana pelaku berusaha membujuk dengan memberi pernyataan seputar bentuk tubuh si korban dan lainnya.
Baca Juga : Inilah Skuad Indonesia Untuk Piala Thomas Dan Uber 2022
Sehingga dari proses lanjutannya si penerima endorsement tersebut nantinya harus mempersiapkan foto dengan waktu cepat dan harus pada hari itu juga.
Dari sinilah modus menggunakan foto leggings sekarang di pose depan, samping dan belakang juga menjadi modus yang perlu diwaspadai.
Berkaca dari modus inilah pengguna media sosial khususnya bagi para wanita harus berhati-hati agar tidak mudah tergoda nilai tawaran endoresement dengan nilai fantastis karena bisa mejadi modus pelecahan seksual.