Thursday, November 21, 2024
spot_img
HomeTechnologyMakin Viral Jual NFT, Meta Kembangkan Cara Membuat dan Menjual NFT di...

Makin Viral Jual NFT, Meta Kembangkan Cara Membuat dan Menjual NFT di Facebook dan Instagram

Maraknya penjualan NFT membuat banyak pihak ikut trend tersebut dengan tujuan mendapatkan nilai income besar. Namun, NFT ini masih memiliki resiko dan harus mencermati perkembangannya. Sehingga saat ini Meta sebagai perusahaan yang dahulunya sebagai Facebook sedang membuat pengembangan mengenai cara membuat dan menjual NFT di Facebook ataupun Instagram.

Memang akhir-akhir ini NFT masih sangat populer yang mana dilaporkan dari Financial Times melakukan klaim bahwa Facebook dan Instagram sepertinya serius dalam memamerkan dan menjual NFT mereka sendiri.

Langkah dari Meta sendiri memang tidak mengejutkan, bahkan CEO Meta Mark Zuckerberg telah mengumumkan untuk bisa rebranding perusahaan dan masih membicarakan soal metaverse. Dirinya juga memberi pernyataan bahwa metaverse ini akan mendukung kepemilikan barang digital ataupun NFT.

Sehingga laporan yang berhasil dibuat dengan rencana dan strategi perusahaan di masa depan masih belum bisa direalisasikan dalam waktu cepat. Sehingga belum tahu bagaimana rencana Facebook dan Instagram dalam membuka penjualan NFT.

Rancangan tahap awal ini masih bisa berubah dengan kondisi tertentu. Sehingga rencana Facebook dan Instagram inilah yang sekarang benar-benar diperhitungkan sebagai satu bagian penting untuk bisa diperhatikan sebagai modal tepat dalam menjangkau semua akses penjualan NFT secara global.

Rata-rata perubahan dari NFT ini justru datang dari pengguna. Karena itu kerap kali ada penampilan NFT yang memberi gambar profile. Bahkan NFT sendiri masih banyak yang belum diketahui bagaimana cara kerjanya dan seperti apa proses dari menjualnya.

NFT sendiri pada dasarnya menjadi satu aset digital yang memberi kepemilikan NFT hingga dapat dicatatkan di dalam blockchain. Sehingga beberapa orang masih bertanya seperti apa NFT ini bekerja sebagai sumber utama untuk mendapatkan instrumen utama dalam mendapat income dari NFT.

Rencana menarik dari Facebook dan Instagram melalui akses Meta dalam mencoba menjual NFT secara global di platform mereka memang cukup menarik. Sehingga ada rangkuman dimana Anda membutuhkan banyak informasi seputar penjualan NFT.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments