Menyimpan buah pisang agar tetap awet dalam beberapa hari ternyata bermanfaat untuk bisa dipilih agar Anda bisa mengkonsumsinya lebih lama. Dalam beberapa jenis pisang memiliki daya tahan berbeda-beda. Sehingga ada bagian penting dimana potensi dari menyimpan pisang agar tidak cepat busuk bisa diperhitungkan lebih maksimal.
Cara Menyimpan Buah Pisang Agar Tidak Cepat Busuk
Cukup banyak jenis buah pisang bisa memberi manfaat lebih banyak pada sisi sumber vitamin dan gizi lainnya. Namun, untuk menyimpan buah pisang agar tidak cepat busuk sebaiknya cermati dari beberapa perhitungan berikut ini.
Gantungkan dan Jauhkan Dengan Buah Lainnya
Langkah tepat untuk bisa menyimpan buah pisang agar tidak cepat busuk adalah menggantungkan dan jauhkan dengan buah lainnya. Dalam hal ini Anda bisa mendapat manfaat dari menyimpan buah dengan cara digantung, salah satunya mendapat udara kemudian terhindar dari sinar matahari dan mencegah penyebaran gas etilen.
Bungkus Buah Pisang Dengan Aluminiuim Foil
Secara tidak langsung ada perhitungan tepat dari penggunaan bungkus ujung bonggol pisang memakai aluminium foil ataupun bisa dengan membungkus seluruh sisir pisang menggunakan plastik. Tujuan dari penggunaan keras aluminium foil ini ditujukan untuk mencegah dan menyebarkan gas etilena.
Hindari Menytimpan Pisang Mentah ke Dalam Kulkas
Salah satu cara untuk bisa menyimpan pisang dengan sempurna sebaiknya pilih lokasi lemari es. Namun, pada jenis pisang yang masing mentah sebaiknya jangan disimpan ke dalam kulkas. Sehingga dari awal ada perhitungan tepat dari pemilihan buah pisang dan akhirnya bisa diperhitungkan untuk menghindari proses pembusukan terlalu cepat.
Iris Pisang dan Simpan ke Tempat Kedap Udara
Cara tepat untuk bisa menyimpan buah pisang dengan tepat dilakukan dengan mengirisnya kecil-kecil kemudian simpan ke wadah kedap udara. Setelah disimpan ke dalam wadah kedap udara langsung simpan ke dalam freezer untuk lebih awet.
Gunakan Air Perasan Nanas Untuk Merendam Pisang yang Sudah Dikupas
Langkah untuk menyimpan buah pisang lebih tepat gunakan air perasan nanas untuk bisa membuat buah pisang lebih awet. Namun, syarat untuk langkah ini buah pisang harus dikupas dahulu.