Wednesday, April 24, 2024
spot_img
HomeSportAnders Antonsen Mengundurkan Diri dari Denmark Open 2022, Ternyata Ini Penyebab

Anders Antonsen Mengundurkan Diri dari Denmark Open 2022, Ternyata Ini Penyebab

INAKINI.COM – Ajang Denmark Open 2022 memberi banyak drama salah satunya mundurnya Anders Antonsen.

Kabar mundurnya Anders Antonsen di ajang Denmark Open 2022 memang mengejutkan karena event tersebut diadakan di negaranya.

Antonsen memutuskan mundur dari ajang Denmark Open 2022 tersebut lantaran mengalami cedera.

Sebelumnya sudah ada draw bahwa Antonsen akan berjumpa wakil China, Shi Yuqi di babak pertama Denmark Open 2022.

Baca Juga : Imbas Gangguan Ginjal Akut Misterius, Kemenkes Instruksikan Apotek Stop Jual Obat Sirup Anak

Dua atlet papan atas tersebut seharusnya bermain di Jyske Bank Arena pada Rabu 19 Oktober 2022.

Akan tetapi Antonsen memutuskan untuk mengundur diri dari turnamen tersebut dan diketahui mengalami cedera hingga tidak bisa tampil di depan pendukungnya sendiri.

Meskipun demikian, Antonsen sendiri berharap bisa cepat pulih dan bermain kembali.

Antonsen ingin bermain di event French Open 2022 yang akan berlangsung pada pekan depan.

Baca Juga : Kerja Sama BULOG – NFA dan Kemenhub Buat Stok Beras Lebih Cepat Merata via Tol Laut

“Saya cukup optimis, Saya akan berlatih satu pekan lagi, saya yakin akan siap untuk menghadapi Frech Open, kata Antonsen di halaman resmi BWF.

Dari hasil draw tersebut Shi Yuqi langsung melenggang ke babak 16 besar. Selanjutnya atlet asal China tersebut akan menghadapi pemenang dari pertandingan Shesar Hiren Rhustavito melawan Brian Yang.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments