INAKINI.COM – Produk pasar cabai merah sampai sekarang masih stabil di angka lebih tinggi dibandingkan komoditas lainnya.
Presiden Joko Widodo meminta rumah tangga di desa memanfaatkan lahan pekarangan untuk bisa menanam cabai.
Tujuannya dari keinginan Presiden Jokowi sendiri meminta masyarakat bisa menanam cabai adalah menghindari lonjakan harga.
“Urusan cabai, urusan ini yang seharusnya rumah tangga rumah tangga di desa itu bisa menanam itu, di polybag atau di pekarangannya sehingga tidak ada yang namanya kita ini kekurangan cabai atau harga cabai naik drastis,†kata Jokowi pada Kamis 11 Agustus 2022.
Bisa diperhitungkan bahwa sejumlah rumah tangga melakukan hal tersebut, Jokowi sendiri merasa yakin bahwa dari lonjakan harga cabai tidak akan terjadi kembali.
Baca Juga : KAI Capai Laba Bersih Semester I 2022 Sebesar Rp 740 miliar
Dari sisi pasokan cabai otomatis akan terus bertambah dan dapat menyesuaikan kebutuhan.