Friday, November 22, 2024
spot_img
HomeAutomotive3 Kerusakan Power Steering Mobil yang Patut Diwaspadai, Jangan Sampai Anda Terlena

3 Kerusakan Power Steering Mobil yang Patut Diwaspadai, Jangan Sampai Anda Terlena

  • Adanya Kerusakan di Sektor Pompa Power Steering Mobil

Bentuk kerusakan yang sering terjadi pada power steering mobil adalah sektor pompa. Padahal fungsi dari pompa tersebut memberi kondisi lebih baik dan ringan pada semua kinerja power steering.

Dalam hal ini pompa bekerja kurang maksimal dan membuat kekuatan power steering mengalami penurunan hinga stir terasa lebih berat.

Bisa dikatakan kerusakan dari pompa power steering mobil terlihat aus dan poros pompa juga mengalami masalah.

Namun, pada sisi pompa power steering ini masih sulit diperbaiki jika terjadi kerusakan.

Baca Juga : Bentuk Sinergi Pemerintah, Targetkan Usaha Mikro Kecil Naik Kelas

  • Adanya Penyumbatan di Bagian Selang Power Steering

Terjadinya penyumbatan juga menjadi salah satu poin yang perlu Anda cermati. Dari sinilah ada penghambat sirkulasi oli power steering mobil.

Selang power steering yang tersumbat bisa terjadi karena beberapa hal seperti terjepit komponen lain ataupun kotor.

Bila dibiarkan bekerja tidak maksimal di bagian selang power steering akan berdampak pada selang bocor dan pompa jebol.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments