Friday, November 22, 2024
spot_img
HomeTechnologyRekomendasi Smartphone RAM 6GB Dijamin Bikin Ngacir Untuk Main Game

Rekomendasi Smartphone RAM 6GB Dijamin Bikin Ngacir Untuk Main Game

Daftar smartphone dengan kapasitas RAM 6GB saat ini terus diperhitungkan untuk mendukung aktivitas gaming. Selama ini aktivitas gaming menjadi modal penting untuk bisa memperoleh sensasi menarik tanpa ada lag ataupun loading.

Rekomendasi Smartphone RAM 6GB Untuk Gaming

Dari profesi gamers pastinya menginginkan spesifikasi ponsel pintar terbaik. Dari sinilah Anda bisa melihat seluruh rekomendasi terbaik yang memberi fitur spesifikasi terbaik di kelasnya seperti pada informasi berikut ini.

Xiaomi Redmi Note 10 Pro

Pada urutan pertama ada Xiaomi Redmi Note 10 Pro yang mengusung RAM 6GB, dan ROm cukup besar untuk menampung banyak game. Teknologi chipset Snapdragon 732G sudah dianggap mumpuni dan akhirnya dapat diperhitungkan sebagai modal tepat untuk dipakai bermain game.

Dari kapasitas baterai yang dipakai juga terbilang besar yakni mencapai 5260mAh yang bisa diakses bermain game seharian tanpa charging. Sedangkan harga yang ditawarkan dari ponsel keluaran Xiaomi ini mencapai 3,8 jutaan.

Realme 8 5G

Pabrikan Realme juga memberi daftar smartphone dengan kapasitas RAM 6GB. Selain memberi jenis jaringan internet cepat, tentu RAM yang dipakai terbilang besar. Selain itu, teknologi chipset MediaTek MT68833 Dimensity 700 5G juga memberi opsi tepat untuk gamers dalam bermain tanpa adanya lag.

Dari spesifikasi yang ditawarkan, tentu harga Realme 8 5G masih dikatakan cukup murah yakni 3.2 jutaan.

Samsung Galaxy A32

Samsung juga meluncurkan versi Galaxy A32 yang mana sanggup diandalkan untuk bermain game tanpa ada lag. Kemudian dari kapasitas ROM 128GB dianggap lega untuk menginstall banyak game. Sehingga dari dukungan ROM dan RAM terbilang cukup mumpuni.

Sampai saat ini harga dari Samsung Galaxy A32 yang sudah dilengkapi oleh chipset MediaTek HelioG80 masih dibanderol sekitar 3.2 jutaan di pasaran.

Cukup banyak varian smartphone dengan kapasitas RAM 6GB dan ROM besar untuk mendukung aktivitas gaming. Maka dari itu ada beberapa peluang untuk bisa mendapat kesempatan bermain game menggunakan spesifikasi ponsel lebih garang. Selain itu ada peluang dimana Anda mampu merasakan bagaimana tahapan penting dari pemilihan sebuah gadget untuk mendukung aktivitas gaming.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments