Monday, November 25, 2024
spot_img
HomeBusinessDolar Kian Bringas, Pemerintah Mulai Lirik Utang Mata Uang Lain

Dolar Kian Bringas, Pemerintah Mulai Lirik Utang Mata Uang Lain

INAKINI.COM – Pergerakan nilai tukar Rupiah telah mengalami penurunan hingga mencapai angka Rp 15.200 per Dolar AS, Rabu 28 September 2022.

Pemerintah melakukan kebijakan dengan melihat pergerakan nilai tukar mata uang Rupiah terhadap Dolar AS.

Bahkan pemerintah sendiri telah melirik utang dengan mata uang lainnya.

Dilansir dari Wakil Menteri BUMN, Kartika Wirjoatmodjo melihat adanya penguatan Dolar AS mengenai sejumlah mata uang, termasuk Rupiah akan terus mengalami perkembangan yang tidak menentu.

Baca Juga : Proses Pemberian BLT BBM Capai 95,9 Persen, Berikut Informasinya

Dari kondisi tersebut disebabkan adanya kenaikan suku bunga sentral AS The Federal Reserves hingga Dolar AS dianggap sebagai safe haven.

Dari adanya safe haven tersebut membuat pemerintah harus mencari alternatif utang lainnya yang lebih murah.

RELATED ARTICLES

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments