2. Jangan malan berlebihan
Agar kondisi tubuh tidak mendapat masalah, sebisa mungkin hindari makan berlebihan di jam tertentu.
Maka dari itu sebisa mungkin atur kondisi tubuh dan konsumsi makanan agar perut tidak mengalami hambatan dalam mencerna.
Rata-rata makan terlalu banyak akan berpotensi menimbulkan penumpukan sisa kalori sehingga memberi efek perut buncit.
Baca Juga : Resep Kuah Bakso Tanpa Daging, Dijamin Lezat
3. Selalu buat pola makan lebih sehat
Perlu Anda cermati bahwa membentuk pola makan agar perut tidak buncit adalah satu cara efetkif.
Maka dari itu pola makan mengecilkan perut buncit pada pria memang perlu mengatur kadar protein lebih tinggi dibandingkan lemak.
Protein baik dapat meningkatkan metabolisme tubuh sehingga mampu mencegah perut buncit.
Tidak hanya itu, dari pola makan dengan memperbanyak serat juga diperlukan untuk melancarkan pencernaan.
Sedangkan dari kadar lemak sebisa mungkin dikurangi, terutama konsumsi gorengan, jeroan, makanan cepat saji.