Hanya saja pada aspek pemberian PMN masih belum pasti waktu untuk bisa diberikan.
“Untuk kereta cepat, masalah itu kan sepertinya sudah ada keputusan dari pemerintah, kami berikan dukungan kepada pihak yang dari Indonesia melalui KAI,†kata Kurnia.
Bila melihat di semua aspek, bahwa Negara sendiri masih belum mengucurkan dana PMN kepada semua aspek BUMN. Sebab ada beberapa tambahan di sektor PMN dan juga BUMN.
“Hingga sekarang hari ini untuk BUMN belum ada PMN yang dicairkan karena penyusunan penambahan PMN-nya,†kata Kurnia.
Baca Juga : Timnas Indonesia Raih Gelar Juara Piala AFF U-16, 7 Pemain Mendapat Beasiswa dari Borneo FC