- Infinix Hot 9 Play
Ponsel pintar Infinix Hot 9 Play kerap dipilih dengan harga beli 1.3 jutaan dan cocok sebagai satu perangkat komunikasi bagi pekerja ojek online.
Dari sisi spesifikasinya, smartphone keluara Inifinx ini mampu menghadirkan chipset Helio A22 atau Helio A25.
Sedangkan memori RAM mencapai 4 GB dengan kapasitas ROM 64GB sehingga lebih leluasa dalam menginstall aplikasi.
Baca Juga : WhatsApp Rilis Fitur Baru, Dikatakan Berguna di Aspek Privasi Yuk Simak Faktanya
- Xiaomi Redmi 8A Pro
Dibanderiol dengan harga 1,4 jutaan, yang mana Xiaomi Redmi 8A Pro banyak dipilih karena memberi spesifikasi menarik.
Chipset Qualcomm Snapdragon 439 dan kecepatan CPU octa core membuat penggunaannya lebih cepat.
Sedangkan memori internal 32GB dan 3GB RAM sanggup memberi potensi terbaik untuk semua penggunanya.
- Realme C3
Sebagai satu smartphone dengan harga 1.6 jutaan tentu Realme C3 banyak diakses pengguna dengan profesi ojek online.
Spesifikasi dari ponsel Realme C3 ini terbilang menarik karena didukung chipset MediaTek Helio G70 berkecepatan chipset Octa Core.
Memori internal mencapai 32GB dan RAM 3Gb mampu diandalkan untuk mendapatkan akses performa hardware lebih cepat.
Baca Juga : Sebanyak 50 Ribu Bola Piala Dunia 2022 Diproduksi di Madiun, Khofifah : Kita Bahagia dan Bangga!
- Samsung Galaxy M11
Masih dibanderol mencapai 1,7 jutaan yang mana Samsung Galaxy M11 sanggup memberi potensi penting ke pengguna.
Para pekerja ojek online banyak mendapat kemudahan dalam mendapatkan akses chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 dan memori internal 32GB dan RAM 3GB.
Pada faktanya ponsel Samsung satu ini banyak diandalkan untuk berbagai macam kemudahan akses dan spesifikasinya yang cukup tinggi.
- Xiaomi Redmi Note 9
Dibanderol cukup tinggi dengan harga 2,2 jutaan yang mana teknologi dari ponsel pintar ini banyak diminati. Maka dari itu spesifikasi layar IPS LCD 6.53 inchi, kemudian chipset Media Tek Helio G85 mampu dihadirkan dengan kemudahan semua pengguna.
Memori internal mencapai 64 GB dan RAM 6 GB juga mampu membuka poin menarik pada pengguna terutama pekerja ojek online.
Cukup banyak peluang dari setiap smartphone untuk profesi ojek online sehingga ada banyak manfaat bisa diakses untuk banyak tujuan utama mempermudah semua aktivitas pekerja.