Momen liburan panjang ataupun hari raya menjadi satu poin penyebab adanya peningkatan kasus positif Covid-19.
Berikutnya faktor lain juga bisa disebabkan oleh varian baru terdeteksi di beberapa negara. Singapura juga menyatakan ada jenis varian baru BA,4 dan BA,5 hingga menjadi indikator utama penyebab kenakan kasus Covid 19 di berbagai negara.
Baca Juga : Update Kasus Positif Covid-19, 10 Juni 2022 Bertambah 627 Orang
Terdapat faktor lain disebabkan karena ada varian baru tersebut menghasilkan prediksi peningkatan angka kasus Omicron.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memberi tanggapan terhadap prediksi Singapura mengatakan bakal terjadi gelombang baru Omicron diprediksi bulan Juli 2022.
Menkes juga mencermati angka kenaikan kasus Covid 19 tersebut masih didominasi varian baru, bukan akibat momen liburan atau hari raya.